About Me

My Photo
Belajar Bahasa Inggris
Bahasa Inggris merupakan salah satu aspek penting yang dimiliki. Selain merupakan Bahasa Internasional yang akan menunjang komunikasi dengan orang lain, Sehingga perlu meningkatkan kemampuan Berbahasa Inggris (soft skill). Penguasaan kemampuan berbahasa Inggris menjadi nilai tambah bagi siswa yang akan bermanfaat terutama ketika harus berhadapan dengan dunia kerja. Karena soft skill juga diperlukan untuk menunjang hard skill yang siswa miliki. Bagaimana meningkatkan skill atau Kemampuan Bahasa Inggris anda tanpa menghambur-hamburkan rumus Grammar? Materi pelatihan e-compusoft Indonesia ditujukan langsung pada pembentukan 4 (empat) Skill berbahasa yaitu: Listening, Speaking, Reading serta Writing. Dengan teknik “Guided Oral Composition” serta sistim Full Conversation, Siswa akan merasakan kemajuan yang sangat pesat dalam Berbahasa Inggris.
View my complete profile

Welcome to e-Compusoft Online English Training


Welcome to e-Compusoft Online English Training
Merasa tidak berbakat berbahasa Inggris? Bukan salah Anda. Selama ini orang hampir semuanya menganggap kunci belajar bahasa Inggris adalah Grammar. Itu adalah metode yang sudah punah abad 18, yang dinamakan Grammar-Translation Method.

Banting stir !! ..saya akan buktikan Anda berbakat. Ikuti saja kursus bahasa Inggris online dengan sistim FULL CONVERSATION ini. Belajar dari NOL, langsung praktek tanpa grammar2an. Dan saksikan, betapa berbakatnya Anda sebenarnya.

Silahkan download materi termasuk audio MP3 nya semuanya Gratis. No bullshit. Saya akan membentuk 4 skill berbahasa Anda dari Listening, Speaking, Reading dan Writing Skill. Grammar?…nanti aja itu nomer 1001.

Cara Cepat Belajar Bahasa Inggris

0 comments:

Post a Comment